Rabu, Juli 25, 2007

Aku&Birru Annisa

Birru : taat, berbakti, hati, benar, baik.
Annisa : perempuan

Kenapa harus birruannisa?
Karena aku terlahir sebagai perempuan.

Kenapa harus birruannisa?
Karena tulisan yang ada di dalam simbul Nasyiatul Aisyiyah menjadi inspirasiku. Albirru Manittaqa (QS. Al Baqarah:189).

Kenapa harus birruannisa?
Karena perempuan juga punya hati.

Kenapa harus birruannisa?
Karena perempuan juga bisa melakukan kebaikan.

Kenapa harus birruannisa?
Karena nama adalah doa.
Bukan karena aku tak bangga dengan nama yang diberikan orang tuaku. Afita. A = tidak, fita = penting atau a = sebuah, fita = penting? Ah, apalah arti sebuah nama kata Shakespeare.


Be positive V!

1 komentar:

al-birru mengatakan...

albirrujilbab.wordpress.com